Menjadi Lansia adalah sebuah kepastian, namun menjadi Lansia dengan hidup yang bermakna adalah pilihan.
Betapa membahagiakan ketika memasuki usia lanjut, orang tua tercinta dapat menikmati kenyamanan hidup yang maksimal.
Hal inilah yang menjadi dasar hadirnya Hovi Club. Karena kami percaya bahwa dukungan dari lingkungan yang baik membuat para Lansia memiliki hidup yang sehat, aktif dan mandiri.